Buku ini bertujuan memaparkan fenomena pemilihan bahasa dalam masyarakat multilingual berdasarkan paradigma sosiolinguistik. Sosiolinguistik mempelajari hubungan antara pembicara dan pendengar, berbagai macam bahasa dan variasinya, penggunaannya sesuai dengan berbagai faktor penentu, baik faktor kebahasaan maupun lainnya, serta berbagai bentuk bahasa yang hidup dan diper…
Setidaknya, kesantunan berbahasa dapat dicermati dari empat sudut pandang: linguistik, sosiolinguistik, pragmatik, dan sosiopragmatik. Buku ini berusaha menguak seluk-beluk kesantunan berba-hasa dari kacamata sosiopragmatik. Maka, yang dilibatkan dalam analisis kesantunan berbahasa secara sosiopragmatik itu adalah dimensi-dimensi konteks yang sifatnya situasional dan sosiokultural.Temuan-temuan…