Text
MAKRO EKONOMI Pengantar Untuk Manajemen
Buku ini berisi pembahasan terkait makro ekonomi atau ekonomi makro.
Terdiri sembilan bab, pembahasan buku ini dibuka dengan perkenalan
secara umum terkait ekonomi makro. Kemudian dibahas perihal penentuan
pendapatan nasional dan keseimbangan pendapatan nasional dalam
perekonomian tertutup maupun terbuka. Berikutnya diuraikan mengenai
manajemen perekonomian kebijaksanaan skal dan juga moneter. Usai itu,
disambung dengan pembahasan perihal teori makro klasik versus teori
makro Keynes. Lalu, di materi selanjutnya, dibahas terkait ekonomi
intemasional. Sebagai penutup, di buku ini disajikan pembahasan terkait
ekonomi makro era globalisasi.
Tidak tersedia versi lain