Image of E-Business

Text

E-Business



Kemajuan teknologi informasi yang sangat dramatis dalam beberapa tahun terakhir berdampak transformasional terhadap praktik bisnis kontemporer. Setelah berlalunya era 'total quality' dan 'reengineering' kini saatnya 'era elektronik, online, digital, mobile, dan interaktif'. Salah satu konsep yang dinilai sebagai paradigma bisnis baru adalah e-business atau e-commerce. Sebagai bidang kajian yang masih dalam tahap perkembangan, e-business berpengaruh signifikan terhadap penyempurnaan direct marketing, Customer Relationship Management (CRM), transformasi organisasi, dan redefinisi organisasi. Buku ini berfokus pada berbagai dampak transformasional dan aplikasi utama e-business khususnya dari sudut pandang manajemen. Praktisi dan akademisi yang berminat pada e-business merupakan target pembaca yang sangat cocok untuk buku ini


Ketersediaan

UBD 5224 C1650 Dia ePerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
650 Dia e
Penerbit Andi : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xx, 280 hlm ; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789797635442
Klasifikasi
650
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this