Image of Dasar Pemrograman Python 3

Text

Dasar Pemrograman Python 3



Buku ini sangat perlu dimiliki dan dibaca oleh siapa saja yang berminat mempelajari pemrograman Python. Dengan menggunakan pendekatan sederhana dan disertai banyak contoh, buku ini membuat pemrograman Python akan menjadi mudah dipelajari dan dikuasai oleh siapa saja.

Materi-materi berikut dibahas di buku ini:

- Cara menginstalasi interpreter Python
- Penggunaan Python secara interaktif dan melalui skrip
- Pembuatan fungsi
- Struktur data berupa list, dicitionary, tuple dan set
- Penanganan eksepsi
- Pengenalan sejumlah pustaka seperti sys, math, time dan pickle
- Pembuatan kelas dan objek
- Penanganan file
- Graphical User Interface (GUI) dengan tkinter


Ketersediaan

UBD 6507 E1005.265 Kad dPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
UBD 6507 E2005.265 Kad dPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.265 Kad d
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 344 hlm ; 28 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792958102
Klasifikasi
005.265
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this