Image of Dasar Analisis Dan Perancangan Pemrograman Berorientasi Objek Menggunakan Java

Text

Dasar Analisis Dan Perancangan Pemrograman Berorientasi Objek Menggunakan Java



Buku teks ini didasarkan ide-ide yang dipercaya dapat menjadikan pembaca memiliki kemampuan analisis dan pemrograman berorientasi objek:
• Berorientasi objek: buku ini sungguh-sungguh mengajarkan pendekatan berorientasi objek. Semua pemrosesan program selalu dibahas dalam peristilahan berorientasi objek. Pembaca akan belajar bagaimana menggunakan objek-obejh sebelum menulis dan menciptakannya. Buku ini menggunakan pendekatan progresi alamiah yang membuahkan kemampuan dalam merancang solusi-solusi berorientasi objek.
• Praktik pemrograman yang benar: Pembaca seharusnya tidak diajari bagaimana memprogram; pembaca sebaiknya diajari bagaimana menuliskan program yang benar. Buku teks ini mengintegrasikan latihan-latihan yang berperan sebagai fondasi dari ketrampilan pemrograman yang baik. Pembaca akan belajar bagaimana menyelesaikan permasalahan dan bagaimana mengimplementasikan soluisnya.
• Contoh :Pembaca akan belajar dari contoh. Buku teks ini diisi dengan contoh-contoh yang diimplementasikan secara utuh untuk mendemontrasikan konsep-konsep pemrograman yang baik.
• Grafika dan GUI: Grafika dapat menjadi motivator bagi pembaca dan kegunaannya dapat berperan sebagai contoh-contoh yang baik untuk pemrograman berorientasi objek.
• Bank Soa: Pembaca ditantang untuk menyelesaikan soal-soal yang disediakan secara khusus pada bagian Bank Soal.


Ketersediaan

UBD 6759 E1005.265 Sia dPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.265 Sia d
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
Viii, 400 Hlm ; 28 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792953039
Klasifikasi
005.265
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this