Image of Akuntansi Keuangan Lanjutan di Indonesia : Buku 2

Text

Akuntansi Keuangan Lanjutan di Indonesia : Buku 2



Buku Akuntansi Keuangan Lanjutan di Indonesia ini menggabungkan keunggulan antar buku teks akuntansi yang telah digunakan secara luas di dunia internasional dengan standar akuntansi, praktik bisnis, dan peraturan-peraturan yang berlaku di Indonesia. Oleh karena itu, pembahasan dalam buku ini mengacu pada Standar Akuntansi Keuangan yang diterbitkan Ikatan Akuntan Indonesia. Merupakan penggambaran yang paling instensif dan mendalam mengenai topik-topik konsolidasi, sehingga buku teks yang digunakan secara luas ini menjelaskan setiap topik dengan diskusi mengenai teori dan praktik akuntansi kontemporer dengan banyak contoh dan ilustrasi-misalnya: kertas kerja parsial, laporan keuangan ilustratif, analisis akun, perkiraan-perkiraan jurnal, jadwal, dan lain-lain. Dalam pembahasan materi menyangkut juga kombinasi dan konsolidasi bisnis, akuntansi operasi cabang, perlakuan valuta asing, pelaporan segmen, akuntansi kemitraan, masalah kebangkrutan, akuntansi pemerintahan, dan akuntansi organisasi nirlaba, dan sebagainya. Daftar Isi Buku Satu Bab 1 Penggabungan Usaha Bab 2 Investasi dalam Saham Akuntansi dan Pelaporan Investor Bab 3 Laporan Keuangan Konsolidasi-Suatu Pengantar Bab 4 Teknik dan Prosedur Konsolidasi Bab 5 Laba atas Transaksi Antar-Perusahaan-Persediaan Bab 6 Laba atas Transaksi Antar-Perusahaan-Aktiva Tetap Bab 7 Laba atas Transaksi Perusahaan Obligasi Bab 8 Konsolidasi-Perubahan Kepemilikan Bab 9 Kepemilikan Tidak Langsung dan Mutual Holding Bab 10 Saham Preferen Perusahaan Anak dan Laba Per Saham Konsolidasi. Buku Dua Bab 11 Teori Konsolidasi, Akuntansi Push-Down dan Usaha Patungan Bab 12 Akuntansi Operasi Kantor Cabang Bab 13 Konsep dan Transaksi Mata Uang Asing Bab 14 Laporan Keuangan Mata Uang Asing Bab 15 Pelaporan Keuangan Segmen dan Interim Bab 16 Persekutuan-Pembentukan, Operasi, dan Perubahan dalam Kepemilikan Bab 17 Disolusi dan Likuidasi Persekutuan Bab 18 Likuidasi Perseroan Bab 19 Organisasi Nirlaba Copyright © Penerbit Salemba 2004.


Ketersediaan

SAB 845a1657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangSedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2017-10-03)
SAB 845a2657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a3657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a4657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a5657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a6657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a7657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
SAB 845a8657.3 Bea aPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
657.3 Bea a
Penerbit Salemba Empat : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 690 hlm; 28 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9798190726
Klasifikasi
657.3
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this