Image of Manajemen Kewirausahaan

Text

Manajemen Kewirausahaan



Tujuan dari disusunnya buku ini sebagai bahan ajar penulis kepada mahasiswa mata kuliah manajemen kewirausahaan, dan juga dapat memberikan informasi mengenai kenyataan yang terjadi. Tersusunnya buku ini tentu bukan dari usaha penulis saja, dukungan moral dan material dari berbagai pihak sangatlah membantu tersusunnya buku ini. Untuk itu, penulis ucapkan terima kasih kepada Ketua STIE Indragiri Rengat beserta unsur pimpinan, sahabat, rekan-rekan, dan pihak-pihak lainnya yang membantu secara moral dan material bagi tersusunnya buku ini
Di era ekonomi digital seperti sekarang ini, kewirausahaan atau enterpreneuship adalah salah satu kata yang sering kita dengar. Secara sederhana kewirausahaan dapat didefinisikan sebagai kemampuan untuk menciptakan visi, inovasi dan melihat suatu peluang di masa depan. Kewirausahaan adalah sikap atau kemampuan membuat atau menciptakan hal-hal yang baru dan mempunyai nilai dan bermanfaat untuk diri sendiri atau orang lain. Kewirausahaan memiliki beragam tujuan dan karakteristik.


Ketersediaan

UBD 7616 E1658 Dew mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
UBD 7616 E2658 Dew mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
658 Dew m
Penerbit Deepublish : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
viii, 96 Hlm ; 23 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786230208010
Klasifikasi
658
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this