Image of Manajemen Sumber Daya Manusia

Text

Manajemen Sumber Daya Manusia



Sejarah revolusi industri pertama dimulai ketika tenaga manusia dan hewan digantikan oleh kemunculan mesin, salah satunya yaitu mesin uap yang ditemukan pada abad ke-18. Revolusi ini berhasil mengubah dan mendongkrak perekonomian secara dramatis. Selama dua abad setelah revolusi Industri tersebut, rata-rata pendapatan per kapita negara-negara di dunia meningkat enam kali lipat.
Menurut Airlangga Hartanto (Menteri Perindustrian), era revolusi industri 4.0 membuka kesempatan bagi sumber daya manusia (SDM) di sektor manufaktur untuk memiliki keahlian yang sesuai dengan perkembangan teknologi terkini. Untuk itu, diperlukan pelaksanaan program peningkatan keterampilan (up-skilling) atau pembaruan keterampilan (reskilling) para tenaga kerja berdasarkan kebutuhan dunia industri saat ini. Di dalam roadmap Making Indonesia 4.0, salah satu program prioritasnya adalah peningkatan kualitas SDM. Sebab, talent menjadi kunci atau faktor penting untuk kesuksesan implementasi industri 4.0.


Ketersediaan

UBD 7622 E1658.3 Teg mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
UBD 7622 E2658.3 Teg mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
UBD 7622 E3658.3 Teg mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia
UBD 7622 E4658.3 Teg mPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
658.3 Teg m
Penerbit Deepublish : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 174 Hlm ; 23 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786230213687
Klasifikasi
658.3
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this