Image of Kleting Kuning

Text

Kleting Kuning



Nama aslinya adalah Tina. Ia dijuluki Kleting Kuning, karena ia selalu melakukan pekerjaan kotor di rumah. Ia lebih memilih menambal kompor, mengganti atap, mengemudikan truk tua dan memperbaikinya, seperti halnya Kleting Kuning, tokoh cerita rakyat Jawa kuno yang menghabiskan hidupnya di dapur karena dibenci ibu tirinya. Tina lebih menyukai celana jinsnya yang tua dan compang-camping serta kemeja kebesaran daripada gaun cantik, rambutnya yang indah dipotong pendek sehingga orang sering salah mengira dia laki-laki. Ini bukan masalah besar baginya. Dia ingin hidup bebas tanpa cinta, dan penampilannya menunjukkan hal itu. Itu sebabnya dia panik saat jatuh cinta dengan pria yang mengira dia laki-laki. Bisakah dia mengabaikan cinta yang melanda hatinya?


Ketersediaan

UBD 9292 E1813 Sar kPerpustakaan Universitas Buddhi Dharma TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
813 Sar k
Penerbit Gramedia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
, 352 hlm; 18 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789792264296
Klasifikasi
813
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this