Buku ini menyoroti ilusi-ilusi tentang praksis berekonomi, mulai dari tingkat mikro hingga yang dilakukan oleh negara (cq pemerintah) yang banyak terperangkap ke dalam jebakan-jebakan yang dibuka oleh ilusi-ilusi itu sendiri. Antara lain, keniscayaan terciptanya kemiskinan dalam sistem yang kapitalistik, terutama dalam praksis paradigmatik pasar-bebas. Bagaimana sebenarnya bangsa kita memili…
Penerapan ideologi Kaffahisme pada bisnis masa depan akan menghasilkan subsidi silang antara konsumen kaya dan konsumen miskin. Hal itu terjadi karena pemberian keuntungan dengan ikhlas dan merupakan daya tarik utama bagi konsumen. Harga yang ditawarkan lebih murah, lingkungan bisnis yang nyaman, dan didukung oleh fasilitas yang lebih baik. Kondisi dan situasi tersebut berdampak terhadap peniad…