Buku ini berisi uraian-uraian singkat berbagai masalah berkaitan dengan sastra, baik lama maupun modern, termasuk para pengarang, kritikus, filolog dan pekamus sastra, baik indonesia maupun asing yang sudah mewarnai perkembangan sastra sepanjang sejarahnya. Dengan maksud agar permasalahan tsb dapat dikembangkan lebih jauh, maka ensiklopedia ini juga disertakan berbagai konsep, metode, dan teori…
Buku dengan judul ‘Estetika Sastra dan Budaya’ diterbitkan dalam rangka memenuhi kebutuhan mahasiswa dalam bidang ilmu-ilmu humaniora. Seperti diketahui, sekarang estetika merupakan salah satu mata kuliah pokok bagi beberapa jurusan di Fakultas Sastra, baik S1, maupun S2 dan S3. Sampai saat ini, buku-buku teks ilmu humaniora, khususnya estetika dalam kaitannya dengan sastra masih sangat kur…