Buku Pemeriksan Manajemen lnternal Audit edisi kedua ini merupakan penyempurnaan buku edisi pertama. Dalam buku ini ditambahkan contoh aplikasi pemeriksaan di dalam perusahaan antara lain fungsi-fungsi, pembelian, pemasaran, produksi, keuangan dan akuntansi, serta kepegawaian atau personalia. Di samping itu, ada penambahab beberapa uraian yang cukup penting, misalnya penjelasan mengenai Cobit, …
Buku ini membahas EDP audit secara ringkas dan mencoba menjelaskan secara lebih mendalam tentang aplikasi dengan bantuan software komputer, yang merupakan salah satu bagian penting dari prosedur pemeriksaan substantif untuk menguji integritas informasi yang menjadi objek audit. Uraian dalam buku ini disusun sesederhana mungkin sehingga mudah dipahami oleh mereka yang ingin mempelajarinya. Buku …
Pemeriksaan internal sering disebut dengan internal auditing. Yaitu, pejabat perusahaan (bukan kantor akuntan publik) memeriksa bagian-bagian perusahaan bersangkutan, terutama bagian keuangannya. Buku ini dipakai di fakultas ekonomi jurusan akuntansi dan manajemen S1 atau D3. Fakultas sosial politik juga menggunakan. Tiap organisasi atau perusahaan memerlukan buku ini sebagai panduan audit inte…