Buku ini membahas tentang perancangan dan analisa sistem kendali dengan menggunakan pengendali dan kompensator yang dirancang dengan menggunakan bantuan perangkat lunak MATLAB. Untuk algoritma perancangan kompensator yang dibahas meliputi algoritma perancangan kompensator dengan pendekatan tempat kedudukan akar dan pendekatan tanggapan frekuensi. Susunan buku ini terdiri dari 9 bab, antara lain…
Buku mikro hidro ini merupakan hasil penelitian yang berkaitan dengan pemanfaatan energi terbarukan khususnya energi yang berasal dari tenaga air. Potensi yang sangat besar yang ada disekitar kita bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan energi listrik dengan rancangan seduah desain turbin yang tepat.Buku ini sangat bermanfaat untuk menambah wawasan pembaca terutama peneliti, dosen, mahasiswa yang …